144.000 Dengan Meterai Tuhan
Sebelum Wahyu pasal 7, dalam Wahyu pasal 6 dan ayat 12 sampai 17, kita melihat bahwa kebenaran rohani terbuka terhadap kesalahan doktrin-doktrin palsu, dan persekutuan palsu yang dihasilkan dari mereka. Jadi pahamilah bahwa Wahyu pasal 7 adalah kelanjutan dari peristiwa yang sama yang dimulai di pasal 6. … Baca Selengkapnya